Harga Sagalon Terbaru 2017 Obat Pruritus Eksim

Harga Sagalon - Eksema atau eksim ialah suatu penyakit kulit dengan gejala subjektif pruritus yang diakibatkan karena keradangan kulit yang spesifik dikarenakan berbagai macam faktor yang sangat bervariasi, sebagian besar ialah karena respon kulit terhadap berbagai zat kimia, jamur, bakteri atau protein. Pada kasus eksim atopik, penyebabnya tidak diketahui secara pasti. Suatu reaksi alergi yang berasal dari eksema atau eksim ialah berupa gatal atau ruam kulit. Penyakit ini tidak memiliki sifat menular, namun cenderung diturunkan melalui keluarga atau genetik. Gejala yang dihasilkan dari eksema ini antara lain pruritus atau rasa panas setempat dan kemerahan, sangat gatal, jika cairan mengering akan menjadi berkerak, kulit mengalmai inflamasi vesikel dan pembentukan sisik, dan kumpulan lepuhan diatas kulit berwarna merah, lalu pecah dan mengeluarkan cairan. Penyebab dari eksim ini ialah karena makanan tertentu, tekanan yang terus - menerus di bagian yang lembab seperti misalnya kulit dibawah jam tangan dan alergi pada kulit (sangat rentan) yang memungkinkan dicetuskan oleh bahan - bahan senyawa dimulai dari detergen, kosmetik, perhiasan imitasi dan juga kain yang kasar. Komplikasi penyakit yang diakibatkan oleh eksim ini ialah infeksi bakteri seperti demam, pembentukan babah dan demam. Untuk pencegahan kita dapat menghindari kontak langsung dengan bahan ataupun senyawa penyebab alergi, jika dapat ditemukan. Yang dapat kita lakukan saat menderita penyakit ini ialah bahwa penyakit ini dapat sembuh dengan sendirinya, atau mengoleskan krim pelindung kulit, mengonsumsi antihistamin dan atau periksakan ke dokter. Tindakan yang dokter lakukan adalah meresepkan antihistamin, krim hidrohortison dan mengobati infeksi bakteri dengan antibiotika. Salah satu obat krim yang dapat kita gunakan adalah obat Sagalon. Untuk anda yang menginginkan informasi tentang obat ini, berikut dibawah ini kami sampaikan informasi lengkap tentang obat dan harga Sagalon terbaru 2017 obat pruritus eksim.

Harga Sagalon Terbaru 2017 Obat Pruritus Eksim

Indikasi Sagalon


Untuk pengobatan pruritus pada ekzema.

Komposisi Sagalon

Sagalon mengandung Doxepin HCI.

Dosis dan Pemberian Sagalon

Oleskan Sagalon 4 kali sehari dengan cara mengoleskan tipis - tipis pada lesi.

Efek Samping Sagalon

Rasa panas terbakar lokal, iritasi, mengantuk, rasa tertusuk - tusuk dan ruam serta nyeri tersengat.

Harga Sagalon di Apotik

  • Produk : Sagalon 4% Cream 10gr
  • Harga : Rp. 47.000,-
Demikian informasi mengenai obat dan harga Sagalon terbaru 2017 obat pruritus eksim. Jika anda berminat mendapatkan informasi lainnya seputar obat dan harga, silahkan berkunjung ke blog harga obat terbaru 2017, semoga bermanfaat.

Harga Sagalon Terbaru 2017 Obat Pruritus Eksim Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown