Harga Fufang Ejiao Jiang - Anemia atau biasa disebut dengan penyakit kurang darah merupakan keadaan dimana jumlah dari sel darah merah atau hemoglobin yang berada dibawah normal. Fungsi dari hemoglobin yang terkandung didalam sel darah meah memiliki tugas untuk mengangkut oksigen dari paru - paru yang diantarkan ke seluruh tubuh. Anemia adalah penyakit yang sering diderita oleh orang karena sering kelelahan dan sering mual serta sakit kepala. Untuk mengatasi anemia, diperlukan obat yang dapat meringankan dan menambah hemoglobin seperti obat Fufang Ejiao Jiang. Fufang Ejiao Jiang adalah obat penambah darah yang terbuat dari bahan herbal yang memiliki kualitas tinggi. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai obat dari china ini, dibawah ini akan disajikan informasi dan harga Fufang Ejiao Jiang terbaru 2017 obat anemia dan DBD.
Indikasi Fufang Ejiao Jiang
Fufang Ejiao Jiang berindikasi untuk membantu mempercepat pemulihan DBD serta meningkatkan kadar dari trombosit. Dengan kandungan protein, asam amino, kalsium, seng, besi serta alkaloid saponin yang memiliki khasiat dalam mengatasi masalah anemia. Membantu melancarkan haid yang tidak teratur dan nyeri haid. Membantu dalam meningkatkan kadar sel darah merah, sel darah putih serta trombosit dan mengurangi efek samping kemotrapi.
Komposisi Fufang Ejiao Jiang
Fufang Ejiao Jiang mengandung Colla corii asini (Ejiao), Radix codonopsis (Dangshen), Radix rehmanniae (ShuDiHuang) dan Fructus crataegi (Shanzha).Perhatian Fufang Ejiao Jiang
Apabila terjadi endapan. Tidak akan mempengaruhi mutu dan khasiat obat. Kocok dahulu jika ingin diminum.Cara Pakai Fufang Ejiao Jiang
Untuk pengobatan, diminum 3x sehari 20 ml. Untuk menjaga kondisi tubuh, diminum 1-2 x sehari 20 ml. Cangkir menggunakan takaran yang telah tersedia didalam kemasan. Satu seri terapi adalah 30 hari.Harga Obat Fufang Ejiao Jiang di Apotik
- Produk : Fufang Ejiao Jiang
- Harga : Rp 210.000,- per dus
Demikianlah informasi seputar harga Fufang Ejiao Jiang terbaru 2017 obat anemia dan DBD. Untuk mendapatkan informasi yang lainnya seputar harga obat yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog harga obat terbaru 2017, semoga bermanfaat.